eJournal Pembangunan Sosial

Fisip Universitas Mulawarman

KONTROL LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP PERILAKU SEKS PRANIKAH DI KALANGAN MAHASISWA KOS PUTRA JALAN DAYAK KENYAH, SEMPAJA SELATAN, KOTA SAMARINDA (Hengki, Martinus Nanang, Syarifudin)

Submitted by: ,
On: Feb 9, 2022 @ 2:57 PM
IP: 103.31.207.25

  • Judul artikel eJournal: KONTROL LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP PERILAKU SEKS PRANIKAH DI KALANGAN MAHASISWA KOS PUTRA JALAN DAYAK KENYAH, SEMPAJA SELATAN, KOTA SAMARINDA
  • Pengarang (nama mhs): Hengki, Martinus Nanang, Syarifudin
  • Abstrak (max. 1600 huruf atau 250 kata): ABSTRAK Nama : Hengki Program Studi : Sosiologi Judul : Kontrol Lingkungan Sosial Terhada Perilaku Seks Pranikah Mahasiswa Kos Putra Jalan Dayak Kenyah Sempaja Selatan Kota Samarinda Perilaku seks pranikah mahasiswa ini disebabkan kurangnya pengetahuan, tayangan film pornografi, hinga penggaruh teman. Survey KPAI tahun 2013 62.7% mahasiswa di Indonesia telah melakukan seks di luar nikah. Kontrol lingkungan sosial mahasiswa yang hidup ngekos berperan penting dalam mencegah terjadinya seks pranikah mahasiswa baik dari RT, pemilik koa, masyarakat sekitar dan aparat kepolisisan. Tujuan dari penelitian ini adalah Menggambarkan Pandangan Mahasiswa Terhadap Perilaku Seks Pranikah dan Pandangan Terhadap Nilai-nilai Agama dan Moral. Menjelaskan Alasan Mahasiswa Melakukan Tindakan Seks Pranikah. Mengetahui Bagaimana Kontrol Lingkungan Sosial Terhadap Perilaku Seks Pra Nikah di kalangan Mahasiswa Kos Putra Jalan Dayak Kenyah Sempaja selatan Kota Samarinda. Studi ini merupakan studi deskriptif kualitatif. Data didapatkan dengan metode wawancara. Hasil penelitian ini adalah bahwa alasan mahasiswa melakukan seks pranikah ada beberapa faktor tekanan dari pacar, teman sebaya, kurang konrol dari orang tua. kontrol sosial baik dari RT, pemilik kos, masyarakat sekitar. Kesimpulan kontrol lingkungan masyarakat membantu dalam mencegah terjadinya perilaku seks pranikah di lingkungan mahasiswa.
  • Kata kunci (max. 80 huruf atau 10 kata): Kata kunci : Kontrol, lingkungan sosial, perilaku seks pranikah,
  • NIM: 1402035100
  • Angkatan (tahun masuk, mis. 2009): 2014
  • Program Studi: Sosiologi
  • Sumber tulisan: Skripsi
  • Pembimbing: Martinus Nanang, Syarifudin
  • Nama eJournal: eJournal Sosiatri/Sosiologi
  • Volume: 8
  • Nomor: 1
  • Tahun: 2020
  • File artikel eJournal (format .doc, max. 2 Mb): ejournal Hengki (02-09-22-02-57-18).doc (93 kB)
  • File artikel eJournal (format .PDF, max. 5 Mb): ejournal Hengki (02-09-22-02-57-18).pdf (371 kB)