eJournal Pembangunan Sosial

Fisip Universitas Mulawarman

Latar Belakang Gaya Hidup Konsumtif Di Kalangan Mahasiswa Perantauan (Studi Kasus Mahasiswa FISIP Universitas Mulawarman) (Irma Afriyana)

Submitted by: ,
On: May 16, 2019 @ 2:47 AM
IP: 182.1.211.101

  • Judul artikel eJournal: Latar Belakang Gaya Hidup Konsumtif Di Kalangan Mahasiswa Perantauan (Studi Kasus Mahasiswa FISIP Universitas Mulawarman)
  • Pengarang (nama mhs): Irma Afriyana
  • Abstrak (max. 1600 huruf atau 250 kata): Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan megetahui Latar belakang gaya hidup konsumtif di kalangan mahasiswa perantauan (studi kasus mahasiswa FISIP Universitas Mulawarman). menggunakan konsep pembahasan simulacra dan simulasi serta hypperealitas. Teknik analisis data dalam metode ini ialah klasifikasi/kategorisasi dan kesimpulan. Fokus penelitian dalam skripsi ini yaitu; (1) Informasi dari media iklan, (2) Informasi dari teman, (3) Kepuasan seseorang pada produk, (4) Memakai produk tokoh dari idola mereka, (5) Membeli produk yang mahal menimbulkan percaya diri tinggi, (6) Menggunakan produk sama dengan merk yang berbeda (KW), (7) Gengsi, (8) Kebanggaan karena penampilan, (9) Citra dari suatu merk. Penelitian ini menggunakan teknik penelitian Purposive Sampling yaitu bertanya kepada informan yang dianggap paling tahu. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan Library Research yaitu data dikumpulkan dengan penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan (Field Work Research) melalui wawancara dengan informan, observasi langsung dilapangan serta dokumantasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan gaya hidup konsumerisme yang lebih dominan dari 9 (Sembilan) indikator tersebut adalah Gengsi, pengaruh dari teman, dari media iklan, memakai produk idola, kebanggaan karena penampilan dan rasa percaya diri karna merk.
  • Kata kunci (max. 80 huruf atau 10 kata): Latar belakang, gaya hidup, konsumtif, kalangan mahasiswa perantauan
  • NIM: 1402035061
  • Angkatan (tahun masuk, mis. 2009): 2014
  • Program Studi: Ilmu Sosiatri
  • Sumber tulisan: Skripsi
  • Pembimbing: Prof. Dr. Hj. Nur Fitriyah, MS, Drs. Massad Hatuwe, M.Si
  • Nama eJournal: eJournal Sosiatri/Sosiologi
  • Volume: 7
  • Nomor: 2
  • Tahun: 2019
  • File artikel eJournal (format .doc, max. 2 Mb): 01_format_artikel_ejournal_mulai_hlm_Genap (05-16-19-02-47-25).doc (130 kB)
  • File artikel eJournal (format .PDF, max. 5 Mb): 01_format_artikel_ejournal_mulai_hlm_Genap (05-16-19-02-47-25).pdf (824 kB)